Rabu, 27 April 2016

DIY Souvenir Pernikahan Murah






Vemale.com - Ladies, menentukan souvenir pernikahan murah yang cocok tidaklah mudah. Untuk itu ladies, membuat sendiri souvenir pernikahan adalah alternatif yang patut dicoba. Sama dengan artikel sebelumnya Ladies dan mengutip dari laman yang sama, themesnmotifs.com, artikel ini akan membahas souvenir pernikahan buatan sendiri.
Bila di artikel sebelumnya membahas bagaimana membuat sabun dan lilin yang memiliki aroma wangi sesuai dengan karakter pengantin. Kali ini Ladies, untuk pilihan kedua yang patut dicoba dalam membuat souvenir pernikahan sendiri adalah sebuah parcel makanan.
Tidak membutuhkan waktu yang lama untuk membeli makanan ringan,

Rabu, 20 April 2016

Ubah Kaleng Bekas Jadi Wadah Lampu Cantik






Vemale.com - Ada banyak cara memanfaatkan sampah di sekitar kamu. Salah satu sampah yang seringkali ada di rumah adalah kaleng bekas. Jika kamu punya kaleng bekas susu atau kaleng bekas cat, kamu bisa mengubahnya jadi wadah lampu yang sangat cantik. Gak percaya? Coba deh DIY berikut ini.

Bahan dan alat yang kamu butuhkan adalah:
Satu buah kaleng bekas
Air secukupnya
Pasir secukupnya
Selotip
1 lembar daun
1 buah paku
Cat semprot
Palu
Kain lap
Lilin


Langkah pembuatan lampu kaleng/ copyright by wikihow.comLangkah pembuatan lampu kaleng/ copyright by wikihow.com

Langkah-langkah pembuatan:

Rabu, 13 April 2016

SINOPSIS NOVEL DEALOVA

Cerita bermula dari seorang siswi cantik dari SMU Persada bernama Karra. Di sekolah, Karra dikenal sebagai sosok yang cukup pintar, nakal, periang dan jago main basket. Gayanya sangat tomboy dan penampilannya sangat santai. Sementara itu, di rumah, ia dikenal sebagai sosok yang manja sekaligus cuek. Apalagi semenjak ditinggal kedua orangtuanya ke New York lantaran ayah Karra bekerja sebagai diplomat di BKRI, dia sangat manja dengan Iraz, kakaknya.

Dealova
Kehidupan di sekolah dan di rumah inilah yang membawa Karra masuk dalam kehidupan dua pria yakni Dira dan Ibel. Dira yang jago basket pertama kali dikenal Karra di sekolah. Dira adalah anak pindahan yang baru sekolah di sekolahnya Karra. Perkenalan mereka di awali dari sebuah lapangan basket. Dira adalah sosok laki-laki yang sangat misterius di sekolahnya, bahkan ia menjadi sorotan para gadis di sekolah, karna kepandaiannya dalam bermain basket. Karra pun menjadi tertarik dengannya. Lalu Karra dan Dira terkadang latihan bermain basket bersama. Tetapi disela bermain basket, terkadang Dira sering membuat Karra kesal, karena Dira sangat ketus dan tidak bias berperilaku lembut terhadap Karr. Karra sangat tidak suka bila perlakuan Dira seperti itu. Dira pun seperti angkuh dan tidak bias menghomati orang lain. Sedangkan, Ibel yang jago gitar pertama kali dikenal Karra di rumah Karra ketika itu sedang latihan band dengan Iraz. Ibel adalah teman kuliah sekaligus sahabat karip kakak Karra, Iraz. Ibel sangat mempunyai sifat yang berolak belakang dengan Dira, Ibel tipe laki-laki yang murh senyum, dia juga sabar dan berperilaku halus terhadap wanita. Awal Ibel suka terhadap Karra dimulai saat

Rabu, 06 April 2016

Resensi Novel Teenlit : Simple Past Present Love


Judul Buku : Simple Past Present Love

Nama Pengarang : Thia Kyu Ori

Harga Buku : Rp. 36.000

Penerbit : PT Gramedia Pustaka Utama
               Jl. Palmerah Barat 29-37 Blok 1, Lt. 5 Jakarta 10270
Ukuran Buku : 13,5 cm x 20 cm

Tebal Buku : 232 Halaman

Tahun : Maret 2012

ISBN : 978-979-22-8181-1

Jenis Buku : Fiksi Roman 
Sinopsis cerita
 Andra cinta pertama Ferina. Cinta yang tak bisa dilupakannya. Indah sekaligus menyakitkan. Bagaimana tidak, Andra dan Faren (kembaran Ferina), menyimpan rahasia yang baru diketahui Ferina setelah Faren meninggal karena kecelakaan. Rahasia itu terangkum dalam diary milik Faren yang ditemukan Ferina beberapa saat setelah kematiannya. Saat Ferina membaca diary tersebut, hatinya hancur berkeping-keping. Ternyata selama ini Faren dan Andra menjalin hubungan. Ferina hanya membaca bagian yang menurutnya saat Faren bertingkah aneh, tapi itu saja sudah cukup untuk membuktikan hal itu. Ferina tak habis pikir,